valdiwishal's blog

Just another Telkom University Student Blog site

CULTURE and INTERPERSONAL COMMUNICATION

DEFINISI CULTURE

Culture dalam bahasa indonesia adalah budaya atau kebudayaan yang berasal dari bahasa sanskerta yang artinya adalah buddhayah,yang merupakan bentuk daribuddhi (budi atau akal) yang di kaitkan dengan budi dan akal manusia.

Budaya biasanya erat kaitannya dengan pola kebiasaan seseorang. Budaya juga bisa terbentuk tidak hanya dengan pola kebiasaan tetapi bisa juga dari pola turun temurun yang biasanya dianggap sakral oleh masyarakatnya.

Banyak aspek budaya turut menentukan perilaku komunikatif. Unsur-unsur sosio budaya ini tersebar dan meliputi banyak kegiatan sosial manusia. Dengan seperti itu budaya sangat berpengaruh terhadap perilaku konsumn untuk menentukan pilihan pada produk yang akan dikonsumsinya.

Sumber: http://jelajahkaki.blogspot.com/2015/10/pengertian-kebudayaan-culture.html

RELEVANSI CULTURE PADA EFFECTIVE COMMUNICATION

Siapa pun yang berasal dari suatu negara ataupun daerah maka dia pasti tidak akan bisa pernah terlepas dari budaya tempat dia dilahirkan dan dibesarkan.

Dengan budaya yang sudah melekat dengan dirinya sejak dia lahir, dia harus menghargai dengan orang yang berbeda dengan budayanya. Pertukaran budaya inilah yang sering mendatangkan konflik, tetapi konflik tersebut bisa dihilangkan dengan cara memahami setiap budaya seseorang yang berbeda dengan budayanya. 

Proses komuikasi yang dilakukan biasanya sangat memiliki faktor atau keterbatasan yang berupa:                                                                                                                                               -undang-undang                                                                                                                   -adegan, pelaku                                                                                                                 -perantara dan tujuan

Faktor tersebut juga dapat dijadikan penetu proses komunikasi yang efektif. Dari hal tersebut kita dapat menentukan strategi komunikasi untuk pendekatan proses komunikasi. 

Proses komunikasi efektif dalam terlaksanakan apabila kita menggunakan metode yang benar dan tepat, karena strategi metode komunikasi efektif sangatlah penting untuk dipertimbangkan dalam suatu proses komunikasi. Agar menjadi komunikasi yang baik untuk memahami budaya satu sama lain dan terhindaar dari konflik.

Efektivitas komunikasi interpersonal sangat ditentukan oleh faktor-faktor keterbukaan, empati, perasaan positif, memberikan dukungan, dan menjaga keseimbangan. Sedangkan prasangka sosial yang menentukan tiga faktor utama yaitu streotip, jara sosial, dan diskriminasi.

Sumber: http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/tabligh/article/view/316

PERBEDAAN CULTURE

  • Ras

Dalam berkomunikasi dengan seseorang dengan yang memiliki budaya yang berbeda, kita harus mengetahui ras mereka terlebih dulu. Dengan cara itu kita dapat mengetaui ras dan kewarganegaraan seseorang. Kita dapat bertanya dengan sopan mengenai rasa tau asal negara mereka. Dengan ini kita menunjukan kita bersedia mengakomodasi kebutuhan mereka.

  • Bahasa

Orang yang memiliki Bahasa yang berbeda dengan kita dapat mempersulit kita untuk berkomunikasi dengan mereka dalam berkomunikasi. Untuk mengatasinya ada beberapa hal yang bisa dilakukan:

  • Berbicara secara lamban ban jelas
    • Hindari kata kata singkatan atau istilah
    • Menggunakan Bahasa ya ng umum contohnya seperti Bahasa Indonesia, Bahasa inggris atau Bahasa mandarin yang universal
    • Sediakan informasi dalam beberapa Bahasa seperti informasi harga, peta, daftar menu, hotel, dll
  • Disabilitas

Berinteraksi dengan orang disabilitas kita harus melakukan usaha yang extra untuk berkomunikasi dengan mereka apalagi jika orang disabilitas tersebut memiliki latar belakang dan ras yang berbeda dengan kita. Kunci untuk berkomunikasi orang disabilitas:

  • Cari tahu jenis disabilitas ayang dimiliki orang tersebut
    • Cari tahu yang bisa dilakukan untuk memenuhi kebutuhan mereka
    • Praktekan cara berkomunikasi yang sudah pernah kita pelajari
  • Gender

Kesetaraan gender satu negara dengan negara lain tidak selalu sama. Kita harus memahami perbedaan ini seperti norma norma dan perilaku yang mungkin dikita dianggap biasa tetapi tidak untuk mereka.

  • Usia 

Ada negara yang memperlakukan sistem harus menghormati orang yang lebih tua, tetapi ada juga negara yang tidak memandang usia untuk menghormatinya. Tetapi. Cara berkomunikasi yang benar adalah selalu menghormati, memandang, sopan ke usia yang lebih tua dari kita.

  • Preferensi seksual

Perbedaan preferensi seksual bisa dianggap tidak wajar di beberapa negara, tetapi ada pula yang menggap hal tersebut sesuatu yang biasa dan wajar. Kita harus memahami kondisi mereka dan tidak boleh egois karena prinsip atau ajaran kita berbeda dengan mereka.

  • Perbedaan budaya lainnya

Perbedaan budaya yang bisa kita temukan berkaitan dengan selera makanan, privasi, keyakinan agama, dll. Contohnya sebuah hotel internasional biasanya menerima tamu dari berbagai macam mancan negara, sebelum staff mereka melayani tamu tersebut staff tersebut sudah di training terlebih dulu agar tidak terjadi kesalahan berkomunikasi yang disebabkan perbedaan budaya.

Sumber: https://www.ajar.id/post/7-jenis-perbedaan-budaya-yang-perlu-kamu-ketahui

TAHAPAN CULTURE SHOCK

Ada 5 tahap culture shock, Yaitu: 

1. Fase honeymoon: Kita sedang nyaman-nyamannya dengan tempat baru kita. Dan kita sangat menikmati semuana dan tanpa merasa ada beban meninggalkan tempat lama kita. 

2. Fase critical: Kita mulai merasakan ada hal-hal yang kita salah ditempat tersebut dan kita mulai mengeluh. Kita mulai sadar terhadap masalah-masalah yang mengikuti proses adaptasi fase ini bisa diasosiasikan dengan culture shock. 

3. Fase penyesuaian: Kita mulai merasa sebagai bagian dari lingkungan baru kita, mulai melakukan tindakan-tindakan positif untuk memperbaiki masalah-masalah yang sedang kita hadapi. Akhirnya kita sadar, sesudah semua hal-hal tidak begitu buruk

4. Fase adaptasi: Kita mulai bisa menghargai budaya tempat kita tinggal, mulai mengadaptasi kebiasaan setempat dalam hidup sehari-hari dan telah menyesuaikan diri dengan suasana hidup baru. 

5. Fase re-entry: Bisa disebut reverse culture shock, adalah shock budaya saat kita kembali ke negara/ daerah asal kita.. Berhubung setiap orang akan merasakan hal yang sama, sebaikanya kita cepat beradaptasi dan membuat hal hal baik dan mempelajari/ menghargai budaya lain.

Sumber: https://docplayer.info/39010793-Culture-shock-ada-5-tahap-culture-shock-yaitu.html

DASAR EFFECTIVE INTERPERSONAL COMMUNICATION

Dasar komunikasi yang baik/ efektif adalah menjaga komunikasi tersebut agar tetap baik, meminimalisir kesalahan berkomunikasi agar tidak ada miss communication karena culture/ budaya yang berbeda.

RESUME MATA KULIAH UMUM MANAJEMEN PEMASARAN

SESI 1

Narasumber: Oki Alfalasany (General Manager of Pop Digital Indonesia)
Materi: Digital Marketing

Industrial 1.0 to 4.0

  • 1.0 : 1784 mesin uap
  • 2.0 : 1870 mass production dan electrical energy
  • 3.0 : 1969 communication computer and technology
  • 4.0 : Sekarang network, internet, dll

Digital Disruption

Digital disruption adalah sebuah inovasi yang menggantikan seluruh sistem lama dengan
cara cara baru. Sebagai contoh, ojek pangkalan sekarang sudah ada ojek berbasis online,
pembelian tiket sudah online melalui e-commers

  • Taxi dan ojek biasa > Grab dan Gojek
  • Loket penjualan tiket > Traveloka
  • Kaskus jual beli > Shoppee BukaLapak
  • Ganesha Operation dan Primagama > ruangguru

The Role Of Digital Marketing in Industry 4.0
Indonesia is LIVE online now. Digital populasi di Indonesia adalah ±143 juta orang, semua
sudah menggunakan sosial media dan handphone. Saat ini digital marketing merupakan
pendekatan yang diperlukan untuk berkomunikasi dengan orang. Dari 265,4 juga orang total
populasi di Indonesia, 143,26 juta orang pengguna internet, 130 juta orang pengguna aktif
sosial media dan 120 juta orang pengguna aktif mobile sosial. Saat ini sosial media yang
paling aktif di Indonesia adalah Youtube, di ikuti dengan facebook, whatsapp, instagram, dan
line.

Steps to develop effective marketing communication

  • Indentify the target audience
  • Determine the communication objectives
  • Design the message
  • Budge decision
  • Communication tools
  • Measure the result

SWOT Analysis
SWOT Analysis adalah kerangka kerja yang digunakan untuk mengevaluasi posisi
kompetitif perusahaan dengan mengidentifikasi kekuatan, kelemahan, peluang, dan
ancaman. SWOT Analysis juga meruakan model penilaian dasar yang mengukur apa yang
dapat dan tidak dapat dilakukan oleh suatu organisasi, serta peluang dan ancaman
potensial.

Communication Platform

  • Advertising
  • Sales Promotion
  • Event & Experience
  • Public Relations
  • Direct Marketing
  • Interactive Marketing
  • Word of Mouth Marketing
  • Personal selling

Digital Marketing Strategy

  •  Push marketing – pull marketing
  •  Online to online – online to offline

Prepare your digital assets

  •  Website
  •  Google my business
  •  Official social media account
  •  Blog
  •  Marketing place

Digital Ads

  •  Search engine marketing
  • Google display network

SESI 2

Narasumber : Lydia (Operation Manager of Yoyo Holding Company)
Materi : Influencer Marketing
A. Influencer Marketing

  • Influencer adalah orang yang memberikan pengaruh terhadap orang lain
  •  Sosial media influencer adalah pengguna sosial medi yang memberikan pengaruh
    bagi pengikut/followers yang mereka miliki

B. Kategori Influencer

– Berdasarkan followers

  •  Mikro influencers : 500 – 50k
  •  Makro influencers : 50k – 500k
  •  Mega influencers : 500k – 1M +
  • Celebs

 -Berdasarkan topik

  •  Beauty
  •  Food
  •  Travell
  •  Sport
  •  Parenting
  •  Dsb

-Berdasarkan tipe

  • Celebrities
  • Thought leaders
  • Content creators
  • Selebgram
  • Micro influencers

C. Why do brands love influencer marketing?

  •  wom remains the most credible form of ads
  •  trust is high in online reviews (even though from strangers)
  •  effectively target the target audience
  •  build brand credibility, reputation for long term
  •  more value for lesser money

Influencer adalah orang yg meluangkan waktunya untuk membangun brands, konten, reputasi, dll

Wonderful Raja Ampat

Raja Ampat adalah sebuah kabupaten dengan luas wilayah lebih dari 4,5 juta hektar, dan berlokasi di sebelah barat kepala burung Papua Barat. 85% wilayah kabupaten ini merupakan lautan, sisanya merupakan pulau-pulau yang berjumlah lebih dari 600 pulau. Dari 600 pulau tersebut, terdapat 4 pulau besar, yaitu Pulau Misool, Pulau Waigeo, Pulau Batanta,dan Pulau Salawati. Selain 4 pulau tersebut, hanya 35 pulau di Kepulauan Raja Ampat yang berpenghuni, sisanya tidak ditinggali manusia. Baru sekitar 400 pulau di Kepualauan Raja Ampat sudah dieksplorasi, sisanya masih belum dijamah manusia sama sekali.

 Mau lihat keindahan Raja Ampat? kuy liat videonya 🙂

Literasi TIK

LITERASI TIK

Literasi TIK adalah kemampuan untuk menggunakan teknologi digital, alat komunikasi atau jaringan dalam.

dimana kita bisa :
-mendefinisikan
-mengakses
-mengelola
-mengintegrasikan
-mengevaluasi
-menciptakan
-mengkomunikasikan.

  • Kelebihan Literasi TIK
    literasi TIK dapat menunjang kehidupan pribadi kita di berbagai aspek contohnya :
    sosial
    2. pendidikan
    3. hiburan
    4. ekonomi
    5. politik
    6. hukum
    7. Budaya

 

  • Kekurangan Literasi TIK
    terlalu bebasnya kita bereskpresi membuat tidak semua pengguna internet memperhatikan norma norma.
    2. kurang bisa mengontrol konten yang diakses
    3. adanya ancaman keamanan.

Resume Tentang Teknologi

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

     Teknologi Informasi

  1. Pengertian

Teknologi Informasi adalah istilah umum yang menjelaskan teknologi apa pun yang membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan, mengomunikasikan dan/atau menyebarkan informasi. Teknologi Informasi menyatukan komputasi dan komunikasi berkecepatan tinggi untuk data, suara, dan video. Contohnya, mikrokomputer, CD-ROM, komputer main frame, notebook, papan digital, dan lain sebagainya.

  1. Tujuan

Tujuan dengan adanya suatu teknologi informasi didalam kehidupan, khususnya kehidupan modern seperti sekarang yaitu dapat memecahkan segala masalah apapun bentuknya, dapat membuka kreatifitas, efektifitas, serta efisiensi seseorang dalam mempelajari lebih mendalam mengenai teknologi informasi, contohnya dalam pembuatan program, aplikasi, hardware, software, dan lain sebagainya.

  1. Fungsi

Fungsi adanya teknologi informasi dalam memecahkan suatu masalah didalam kehidupan yaitu dapat menangkap, mengolah, menghasilkan, menyimpan, mengambil, serta melakukan transmisi terhadap masalah yang dihadapi, sehingga akan menjadi lebih mudah dengan melalui komputerisasi.

Perlunya teknologi informasi karena timbulnya komplektisitas tugas manajemen, pengaruh globalisasi, keperluan respons time cepat, tekanan persaingan bisnis, serta keinginan untuk meningkatkan layanan.

    Komponen Teknologi Informasi

Komponen utama dari teknologi informasi dapat dibagi menjadi tiga macam:

  1. Hardware

adalah semua bagian fisik komputer, dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya, dan dibedakan dengan perangkat lunak (software) yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam menyelesaikan tugasnya. Contohnya, CPU, mouse, keyboard, Hard disk, dll.

  1. Software

adalah istilah umum untuk data yang diformat dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca dan ditulis oleh komputer. Contohnya, Microsoft, system operasi, program, dll.

  1. Brainware

Adalah Istilah yang digunakan untuk manusia yang berhubungan dengan sistem komputer. Manusia merupakan suatu elemen dari sistem komputer. Manusia adalah yang merancang bagaimana suatu mesin dapat bekerja sesuai dengan hasil yang diinginkannya.

    Penerapan Teknologi Informasi diberbagai bidang

1. Bidang Industri

Di bidang industri, komputer telah digunakan untuk mengendalikan mesin-mesin produksi dengan ketepatan tinggi, misalnya Computer Numerical Control (CNC) pengawasan numerik atau perhitungan, Computer Aided Manufacture (CAM), Computer Aided Design (CAD), yaitu industri untuk merancang bentuk (desain) sebuah produk yang akan dikeluarkan pada sebuah industri atau pabrik

  1. Bidang Perbankan

Jenis dan klasifikasi data Bank yang relatif banyak harus bisa ditampung oleh software yang digunakan. Sebagai contoh, Bank yang kapasitas kerjanya relative kecil, misalnya hanya mempunyai 1 kantor, dengan jumlah nasabah hanya ratusan orang.

  1. Bidang Pendidikan

Perkembangan teknologi informasi dapat meningkatkan kinerja dan memungkinkan berbagai kegiatan dapat dilaksanakan dengan cepat, tepat dan akurat, sehingga akhirnya akan meningkatkan produktivitas. Perkembangan teknologi informasi memperlihatkan bermunculannya berbagai jenis kegiatan yang berbasis pada teknologi ini. Keadaan seperti ini dikenal dengan e-life, artinya kehidupan yang sudah dipengaruhi oleh berbagai kebutuhan elektronik. Pemanfaatan teknologi informasi juga telah merambah dalam bidang pendidikan. Teknologi ini sangat pantas digunakan dalam lingkungan akademis karena dapat memberikan berbagai bantuan yang sangat bermanfaat dalam pelaksanaan kegiatan belajar mengajar. Fungsi dari teknologi informasi untuk pendidikan adalah untuk menjamin kualitas pendidikan di Indonesia. Pemanfaatan teknologi informasi dalam proses pendidikan, dengan sasaran yang secara cermat dipilih, bahan ajar yang berkualitas, serta metodologi pengajaran yang tepat, akan mampu mendukung proses pemerataan dan mengurangi kesenjangan antar daerah. Pencapaian tujuan ini mampu mendukung proses pemerataan dan mengurangi kesenjangan antar daerah.

  1. Bidang Kesehatan

Penerapan teknologi Informasi disektor kesehatan pada saat ini sebagai upaya pelayanan kesehatan bagi masyarakat di Indonesia. Teknologi yang digunakan adalah Teknik Biomedika dalam memecahkan masalah dalam bidang biologi dan kedokteran.

  1. Bidang Pemerintah

Seperti hubungan antarnegara internasional mengenai kepemerintahan dapat menjadi lebih mudah dengan adanya internetworking, jejaring sosial, dll

 

  • Pembahasan :
  1. Kebutuhan akan informasi
  2. Penentuan sifat dan luasnya informasi
  3. Pencarian yang efektif dan efisien

Informasi sudah seperti kebutuhan pokok pada manusia karena informasi berguna untuk menunjang kebutuhan manusia di era seperti ini.

  • Faktor-Faktor yang berpengaruh dalam mencari informasi
  • Up-to-date
  • Lengkap
  • Relevan
  • Akurat
  • Dapat dihandalkan
  • Tersaji baik

 

INTERNET :

Internet  adalah sumber informasi yang penting yang dapat kita temukan dengan mudah, karena semua media yang ada pasti sudah mempunya website masing-masing atau media online untuk menyampaikan informasi kepada publik.

  • Bagaimana cari mencari informasi yang benar :
  1. Gunakan kata kunci yang tepat
  2. Identifikasi halaman web
  3. Periksa kredibilitas
  4. Menentukan kedalaman dan luas ruang lingkup informasi
  5. Menentukan kedalaman dan luas ruang lingkup informasi
  6. Periksa tanggal informasi

 

  • Pencarian yang efektif dan efisien
  • Model standar pencarian informasi
  • Tahap pencarian informasi
  • URL
  • Searching techniques
  • Search engines

Something That Will Become True

  1. .jadi orang sukses
  2. .berangkatin orang tua haji
  3. .jadi imam yang baik buat keluarga
  4. .punya lamborgini
  5. .punya motor sport
  6. .punya istri cantik
  7. .punya rumah mewah
  8. .bahagiain orang tua
  9. .bahagiain keluarga
  10. .beliin anak mobil
  11. .beliin anak rumah
  12. .beli perusahaan
  13. .punya rumah makan
  14. .punya cafe
  15. .punya vapestore
  16. .punya showroom motor sport
  17. .punya showroom mobil mahal
  18. .punya anak kembar
  19. .beli supreme
  20. .beli bape
  21. .beli iphone x
  22. .punya agv
  23. .punya shoei
  24. .punya bioskop
  25. .punya sepatu mahal
  26. .punya gor badminton
  27. .jadi pemilik telkom university
  28. .punya perumahan
  29. .punya kost kostan
  30. .punya kontrakan
  31. .punya apartemen
  32. .jalan jalan keliling dunia
  33. .berangkat haji bareng keluarga
  34. .bisa 4 bahasa
  35. .punya tempat buat kumpul sama sahabat sahabat
  36. .punya tempat buat kumpul keluarga
  37. .makan enak dan sehat setiap hari
  38. .qurban unta
  39. .punya garasi buat motor sama mobil sport
  40. .bisa bantu orang yang kesusahan
  41. .membuat indonesia lebih maju
  42. .dinner sama istri di restoran bawah laut
  43. .punya sahabat yang tetap sampe tua
  44. .Ingin pesawat gratis
  45. .Ingin lanjut s2
  46. .Ingin lanjut s3
  47. .Ingin menghafal alquran
  48. .Ingin melihat kabah
  49. .Ingin mendapat beasiswa keluarnegri
  50. .Ingin bisa hiking dan melihat pemandangan indah
  51. .Ingin memiliki pasangan yang kreatif, soleh, baik, dan bisa membimbing saya.
  52. .Ingin memiliki istri yang bisa bermain alat music. Terspesial alat music gitar.
  53. .Ingin memiliki istri seperti kendal jenner
  54. .Saat menikah nanti ingin dirayakan di lombok atau raja ampat
  55. .Ingin memiliki dua anak. Anak perempuan dan anak laki-laki.
  56. .Ingin memiliki sebuah rumah di negara Jerman
  57. .Ingin liburan di Paris selama sebulan saat musim salju.
  58. .Ingin bisa memasak
  59. .Ingin bertemu langsung dengan crissy contanza
  60. .Ingin riding bersama istri
  61. .Ingin bisa shopping di temani istri dan anak
  62. .Ingin bisa nonton bioskop tiap hari
  63. .Ingin menjadi bisnisman yang sukses
  64. .Ingin menjadi manager.
  65. .Ingin melihat live crissy contaza bernyanyi
  66. .Ingin bisa masuk vgod
  67. .Ingin bisa menjadi Host di Music Core.
  68. .Ingin memiliki tubuh yang proposional.
  69. .Ingin menjadi seorang pembalap.
  70. .Ingin menjadi chef. Terutama ahli dalam membuat kue.
  71. .Ingin membuatkan rumah makan buat mamah
  72. .Ingin membuatkan showroom mobil dan motor untuk papah. Papah suka banget dengan dunia otomotif.
  73. .Ingin membuatkan sebuah bengkel buat adik pertama
  74. .Ingin membuatkan studio besar buat adik bungsu
  75. .Ingin bisa ke kampus naik mobil sport
  76. .Ingin bisa berenang setiap hari.l
  77. .Ingin memiliki rumah untuk menampung anak yatim-piatu dan anak   gelandangan.
  78. .Ingin menjadi anak yang soleh dan berbakti kepada orang tua.
  79. .ingin lebih rajin dalam beribadah kepada Allah.
  80. .Ingin bisa sukses dunia dan akhirat.
  81. .Ingin berkemah di dekat sungai amazon.
  82. .Ingin punya home teater pribadi di rumah..
  83. .Ingin punya komputer yang lengkap canggih.
  84. .Ingin keliling luar angkasa.
  85. .Ingin menjadi astronaut.
  86. .Ingin bisa berbahasa Inggris dengan mahir.
  87. .Ingin memiliki perpustakaan mini di rumah.
  88. .Ingin memiliki brand seperti zara
  89. .Ingin punya gitar akustik seperti milik Sungha Jung.
  90. .Ingin naik gondola di Venesia.
  91. .Ingin ikut pertukaran pelajar di Jerman
  92. .Ingin main di sirquit balap
  93. .Ingin naik balon udara.
  94. .Ingin mendirikan sebuah hotel di pulau Lombok.
  95. .Ingin merayakan ulang tahun di 5 negara berbeda di benua Eropa.
  96. .Ingin melihat kota Seoul dari Namsan Tower.
  97. .Ingin makan ice cream di Han River saat malam hari dimusim panas.
  98. .Bisa memproduseri sebuah film.
  99. .Ingin menjadi seorang businessman yang sukses di bidang brand
  100. . .Ingin semua impian-impian saya terwujud satu per satu.

About Me

Nama saya  VALDI WISHAL WIJAYA, saya lahir di Bandung pada  tanggal 06 Febuari 1999,  Tepatnya bandung saya di besarkan oleh kedua orang tua saya. Saya adalah anak pertama dari 3 bersaudara ketika semasa  kecil seperti biasa halnya  anak-anak semasa  dini  bersekolah di taman kanak-kanak  dengan bayak bimbingan dan  tuntunan kasih sayang orang tua  seolah seperti anak yang manja dan selalu  pergi ber tiga kemanapun photo bareng dengan adik adik saya sering di bawa kerumah nenek. Mengenang pada saat itu saya juga mempunyai bnyak pengalaman menarik yang mungkin tidak bisa di miliki  pada anak-anak jaman  sekarang.

Kemudian saya  melanjutkan ke tingkat sekolah dasar (SD) di SDPN SABANG Bandung dan beradaptasi dengan cepat  belajar dengan banyak permainan games dan olahraga  sparing antar sekolah hingga  bikers  dengan pengalaman  yang beragam dari lingkungan  yang kemudian selalu  banyak mengenal Seni rupa dari dunia luar  untuk bisa di aplikasikan kedalam kehidupan sehari-hari.

Kemudian lanjut  Tingkat SMP di SMPN 30 Bandung saya  mengenal dunia multimedia komputer dan jaringan luas aplikasi, gamers  sehingga mepunyai gambaran atau pandangan kedepan jauh lebih baik dan banyak  aktivitas melalui kegiatan-kegiatan  extrakulikuler walaupun hanya dengan nilai –nilai standar, tapi saya dulu mahir dalam kegiatan olahraga yaitu bulutangkis.

Setelah itu melanjutkan  Ketingkat SMA di SMA BPI 1 Bandung banyak story yang  tidak  bisa di jelaskan setengah dari semuanya, karna  dimana saya mengenal dunia yang lebih luas. Dalam memasuki dunia SMA saya sudah mulai aktif menjadi panitia di dalam pensi sekolah . Dalam dunia sma saya mulai mengetahui begitu berbeda dan luasnya dengan dunia smp, dimana saya mulai mandiri seperti mencari uang saku tambahan dengan cara berjualan sepatu dan peralatan vaporizer.

Terkadang waktu dapat berlalu begitu saja dan tak terasa begitu cepat dari hari-hari sebelumnya  sehingga pergantian tahunpun  tak terasa sudah  tiba. Kini saya  sedang menempuh pendidikan ke jejenjang  yang lebih lanjut di Universitas yaitu di TELKOM UNIVERSITY yang baru berjalan 3 bulan. Saya mulai tinggal tanpa orang tua karena saya asrama, tetapi berkat asrama saya bisa lebih mengenal dan mendapat teman lebih banyak lagi dari berbagai macam daerah dan saya pun merasa dunia kuliah sudah berbeda sekali dengan dunia SD, SMP, SMA karena di Universitas kita sudah mulai harus menentukan masa depan kita. Tidak ada lagi ketidak seriusan dalam belajar seperti SD, SMP, SMA

© 2024 valdiwishal's blog

Theme by Anders NorenUp ↑